Reaksi redoks merupakan kegiatan dari reaksi oksidasi dan
reduksi. Reaksi redoks sangat mudah dijumpai dalam kehidupan sehari-hari.
Perkaratan besi, perubahan warna daging apel menjadi kecokelatan kalau dikupas
merupakan contoh peristiwa oksidasi.
Pada bagian ini kita akan mempelajari lebih mendalam
mengenai reaksi redoks ditinjau dari penggabungan dan pelepasan oksigen,
pelepasan dan penerimaan elektrondan berdasarkan perubahan bilangan oksidasi.
A.KONSEP REAKSI OKSIDASI DAN REDUKSI BERDASARKAN PENGGABUNGAN
DAN PELEPASAN OKSIGEN
Konsep reaksi oksidasi dan reduksi senantiasa mengalami
perkembangan seiring dengan kemajuan ilmu kimia. Pada awalnya, sekitar abad
ke-18, konsep reaksi oksidasi dan reduksi didasarkan atas penggabungan unsur
atau senyawa dengan oksigen membentuk oksida, dan pelepasan oksigen dari
senyawa.
Oksidasi: penggabungan oksigen dengan unsur/senyawa.
Reduksi: pelepasan oksigen dari senyawanya.
Contoh:
ARTIKEL TERKAIT:
Kimia
- Materi Persentasi Kimia
- Gaya Molekul dan Gaya Antar Molekul
- Struktur Atom dan Sifat SPU
- Karakteristik Atom Karbon
- Senyawa Hidrokarbon
- Alkana
- Reaksi Autoredoks
- Redoks Berdasarkan Pelepasan dan Penerimaan Elektron
- Larutan (Materi SMA)
- Perkembangan Model Atom
- Konfigurasi Elektron
- Massa Atom (Ar) dan Massa Molekul Relatif (Mr)
- Isotop, Isobar, dan Isoton
- Nomor Atom dan Nomor Massa
- Partikel Penyusun Atom
- Lahirnya teori atom
- Materi B3
- Sandi DNA Membentuk Partikel Nano Emas
- Menyaksikan Gerakan Elektron dalam Molekul Selama Reaksi Kimia
- Ledakan Sinar-Gamma Menyingkap Susunan Kimiawi yang Tak Terduga pada Galaksi-galaksi Awal
Kimia SMA
- Gaya Molekul dan Gaya Antar Molekul
- Struktur Atom dan Sifat SPU
- Minyak Bumi
- Karakteristik Atom Karbon
- Senyawa Hidrokarbon
- Alkana
- Reaksi Autoredoks
- Redoks Berdasarkan Pelepasan dan Penerimaan Elektron
- Larutan (Materi SMA)
- Perkembangan Model Atom
- Konfigurasi Elektron
- Massa Atom (Ar) dan Massa Molekul Relatif (Mr)
- Isotop, Isobar, dan Isoton
- Nomor Atom dan Nomor Massa
- Partikel Penyusun Atom
- Perhitungan Kimia
- Hukum Dasar Kimia
- Persamaan Reaksi
- Tata Nama Senyawa
- Sifat Fisis Senyawa Ion, Kovalen, Logam
- Ikatan Logam
- Ikatan Kovalen
- Ikatan Ionik
- Susunan Elektron Stabil
0 komentar:
Post a Comment
Silahkan Tinggalkan Komentarnya